Berkat dari Pengenalan akan Allah
Oleh: Richard L. Strauss
" Apa salah dengan kerohanianku? Kenapa aku tidak mempunyai damai dan kegembiraan yang dimiliki orang Kristen lainnya?" Saya tidak bisa lagi menghitung banyaknya orang-orang yang menanyakan pertanyaan seperti itu selama pelayanan saya. Mereka sudah membaca Alkitab yang seharusnya mempunyai " kegembiraan yang tak dapat dilukiskan dan penuh dengan kemuliaan" ( 1 Petrus 1:8), tetapi mereka tidak bisa membayangkan apa itu pengalaman Kristen. Jika mereka menulis suatu acuan hidup Kristen itu akan lebih seperti " kemuraman yang tidak tertahan dan penuh dengan keraguan." Baca selengkapnya ... about Berkat dari Pengenalan akan Allah